kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.896.000   16.000   0,85%
  • USD/IDR 16.220   -29,00   -0,18%
  • IDX 6.915   -12,32   -0,18%
  • KOMPAS100 1.007   -0,64   -0,06%
  • LQ45 771   -2,07   -0,27%
  • ISSI 227   0,47   0,21%
  • IDX30 397   -1,97   -0,49%
  • IDXHIDIV20 459   -2,95   -0,64%
  • IDX80 113   -0,11   -0,10%
  • IDXV30 114   -0,70   -0,61%
  • IDXQ30 128   -0,64   -0,49%

Pada bulan lalu, unitlink pendapatan catat kinerja paling moncer


Selasa, 07 Desember 2021 / 08:30 WIB
Pada bulan lalu, unitlink pendapatan catat kinerja paling moncer

Reporter: Adrianus Octaviano | Editor: Tendi Mahadi

“Dengan kondisi makro ekonomi yang berangsur membaik seiring melandainya kasus covid-19, Kami optimis memproyeksikan kenaikan pendapatan premi unitlink pada tahun 2022 sebesar 26%,” ujar Direktur Keuangan BNI Life Eben Eser Nainggolan.

Optimisme tersebut dikarenakan pihaknya memiliki campaign internal untuk fokus dalam meningkatkan penjualan produk unitlink. Namun, ia juga berpesan bahwa dalam penawarannya lebih ditekankan pada proteksinya bukan investasi.

Sementara itu, untuk pemegang polis unitlink aktif di BNI Life saat ini sebanyak lebih dari 110 ribu dan mengalami penurunan sekitar 7% yoy. Hanya saja, Eben bilang kalau hal tersebut disebabkan oleh berbagai faktor, tidak hanya surrender.

Adapun, dengan strategi untuk fokus pada penjualan produk unitlink, Eben optimis pemegang polis unitlink di tahun depan akan kembali tumbuh. Ia menargetkan pertumbuhan tersebut bisa mencapai 10% hingga 12%.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU
Kontan Academy
Owe-some! Mitigasi Risiko SP2DK dan Pemeriksaan Pajak

×